Friday, May 11, 2012

Import Database Dbf ke Excel

Pada Kesempatan Kali ini , saya ingin berbagi bagaimana mengimport data berformat dbf ke dalam excel..

Mari temen - temen kita mulai saja :

Langkah-langkah :

1. Buat Data Sources ODBC , Buka Control Panel lalu Pilih Administrative Tools dan pilih Data Sources
2. Clik 2 kali di menu Data Sources
3. Buat User DNS
4. Pilih Add
5. Pilih Driver do microsoft dBase(*.dbf)
6. Beri Nama Data Sources Name ( Terserah teman-teman )
7. ok
8. Buka Excel
9. Pilih Data
10. Pilih From Other Source
11. Pilih From Microsoft Query
12. Pilih Data Sources yang tadi di buat
13. Pilih Ok

Semoga Bermanfaat...sampai jumpa di postingan selanjutnya !!!  

Copilot - Membuat Aplikasi Camera Detection menggunakan flutter

  Langkah-langkah Persiapkan Lingkungan Flutter : Pastikan Flutter sudah terinstal di sistem Anda. Jika belum, Anda bisa mengikuti panduan i...